Hallo publisher,
Tahukah anda, ada kalanya seorang pengunjung ingin menyampaikan sesuatu yang tidak ada kaitannya dengan topik postingan, atau ada kalanya yang ingin dia sampaikan bersifat privasi, jadi dengan menambahkan form contact pada blog memungkinkan pengunjung mendapatkan kesempatan untuk berkomunikasi sesuai kebutuhan mereka, jadi selain comment box form contact juga merupakan sesuatu yang mutlak harus ada, untuk itu disni saya akan tunjukan bagaimana cara paling mudah membuat form contact anti spam, tanpa coding dan semua dilakukan dengan metode grafis (GUI) dengan menggunakan fasilitas yang terdapat pada Google Drive dan rasakan kemudahannya seperti anda menyematkan video atau image kedalam postingan blog anda, tak perlu edit html template blog anda cukup mudah.
Tutorial ini saya kolaborasikan antara text dengan video, agar lebih gambang dalam memahami prosesnya, text learner atau visual learner itu selera agan :
Saya asumsikan kalian semua sudah mempunyai akun google (google mail),
- Login ke google drive
- Buat formulir baru
- Jangan lupa isi Judul formulir dan deskripsinya
- Buat field seperti yang telah ditentukan atau yang kalian perlukan
- Pilih tema formulir sesuai selera
- Cek hasilnya dengan cara pilih preview / lihat bentuk jadi, sebelum disematkan pada blog
- Kirim formulir untuk mendapatkan code framenya, dan sesuaikan ukurannya
- Copy codenya dan sematkan pada new laman, jangan new post
- Lihat hasilnya, dan lakukan test, isi formulir dan kirimkan pesan,
- Kembali ke halaman google drive, pilih menu Lihat tanggapan pada formulir tadi
- Disitu kalian bisa melihat/mereview/meninjau pesan-pesan dari tamu tanpa harus khawatir mail box anda penuh dengan spam, junk dll. Sebab pesan dari tamu ditampilkan dalam format spreadsheets,
12. Jika belum jelas, silakan lihat video ini
Selamat mencoba..
0 comments:
Post a Comment